Sitemap : http://resep7.blogspot.com/2015/01/resep-gulai-malbi-khas-palembang.html

Bahan Bumbu, Resep Resep & Cara Membuat

RESEP GULAI MALBI KHAS PALEMBANG

aneka resep cara masakan gulai malbi palembang

cara bikin bumbu gulai malbi palembangBahan Dasar dan Bumbu Gulai Malbi Khas Palembang:

http://resep7.blogspot.com

GULAI MALBI KHAS PALEMBANG 

500 gram daging sapi,di potong potong bersihkan
15 gram gula merah di haluskan
5 butir bawang merah, haluskan
½ sendok teh pala halus
3 butir cengkih
2 siung bawang putih, haluskan
1 buah kelapa tua, di parut di bagi mejadi 2 bagian ambil santannya
4 cm jahe, di geprek
1 sendok teh ketumbar, haluskan
15 gram asam jawa, larutkan sedikit air
garam dan kecap manis secukupnya
masako - garam secukupnya

Cara Membuat Gulai Malbi gurih khas Palembang :


  1. yg pertama ambil kelapa parut di bagi mejadi 2 bagian yang satu ambil santannya, yang ke dua disangrai jangan sampai gosong lalu dihaluskan.
  2. .lalu Tumis bawang merah, bawang putih dan ketumbar masukkan jahe, tumis sampai harum
  3.  lalu masukan potongan daging dan kelapa sangrai yg telah di haluskan
  4. Tambahkan buah pala yang telah dihaluskan dan cengkeh, beri sedikit air,masako - garam  gula merah, air asam setelah air mulai mengering.
  5. Masukkan santan, kecap manis, aduk menjadi rata. Masak hingga empuk dan terasa bumbu, lalu angkat.
  6. Resep Gulai Malbi gurih khas Palembang / sumatera selatan. siap disajikan besama nasi putih lalap.sambel.kerup ikan. mantap
 

Popular Posts

 Subscribe in a reader